ARAB SAUDI MENOLAK MENGHENINGKAN CIPTA UNTUK KORBAN BOM LONDON

Kejadian Arab Saudi menolak mengheningkan cipta ini terjadi pada saat Team Nasional Arab Saudi berhadapan dalam Team Nasional Australia dalam lanjutan kualifikasi piala dunia. Timnas Saudi Arabia menolak lakukan hening cipta untuk korban bom London. Kejadian ini dimuat di berbagai media, baik media international maupun media nasional. Seperti yang penulis kutip dari laman kompas.com

“Para pesepakbola  tim nasional Arab Saudi mengabaikan ajakan mengheningkan cipta untuk para korban serangan teroris di London. Penolakan itu terjadi ketika timnas Arab Saudi bertandang ke Adelaide, Australia, untuk melakoni laga kualifikasi Piala Dunia 2018, Kamis (8/6/2017).Ketika para penonton dan pemain timnas Australia mengheningkan cipta, pemain Arab Saudi terus melakukan jogging dan melakukan pemanasan dengan bermain bola di lapangan.”

Setelah kejadian tersebut Official timnas Saudi Arabia menyampaikan permohonan maaf atas kejadian tersebut, dan mengatakan bahwa tradisi mengheningkan cipta tidak sesuai dengan adat Saudi Arabia..
Lain halnya di media sosial, salah satunya twitter. Banyak Netizen yang menyebut Saudi memalukan, disrespect, intoleran dan lain lain. Serta banyak juga netizen yang membela Arab Saudi, seperti gambar dibawah ini :

Sumber : panditfootball.com


sumber :panditfootball.com


Wallahualam bissawab, Hanya Allah yang mengetahui. Jika Saudi Arabia disebut intolerance, terus bagaimana dengan nasib saudara-saudara kami Syria, Palestine, Myanmar (Rohingnya), Suriah. Kenapa tidak pernah hening cipta terhadap korban Syria, Palestine, Rohingnya dan Negara muslim lainnya. Jika dihitung, persentase korban bom London hanya sekitar 1 : 1.000.000 dibanding korban bom timur tengah.

Simak Videonya DISINI

==Leave Your Comment==
#HTN
Share:

No comments:

Post a Comment

Recent Posts

Sponsorship